Kamis, 13 Oktober 2011

Fokusin tugas kemarin tentang Linux

Linux

Merupaka sebuah system yang mirip UNIX, dan merupakan implementasi independen dari system operasi POSIX, dengan ekstensi SYSV dan BSD  system operasi UNIX, yang terutama berjalan di miokroprosesor keluarga intel 80386 DX, atau yang lebih baru.
Dewasa system operasi ini bisa dikatakan lengkap, karena selain bisa digunakan untuk masalah jaringan, pengembangan software, bahkan untuk kebutuhan sehari-hari. Sistem operasi inio bisa juga digunakan sebagai cadangan karena harganya yang bisa dikatakan cenderung murah dibanding operating system linnya.
Linux dikembangkan di platform berikut ini :
Ø  Intel 808386/486/586/686 Pentium (pro, II, dan Pentium 64 bit), juga AMD dan Cyrix serta prosesor yang setara.
Ø  Sistem pc  dengan multiprocessor simetris, laptop dan notebook.
Ø  Digital alpha
Ø  Sun SPARC 64 bit.
Ø  Motorola 68k.
Ø  Macintosh, PowerPC
Ø  Amiga
Ø  Atari
Ø  MIPS, dan banyak lagi
Keunggulan LINUX
§  Open source : kita diberi keleluasaan untuk melihat program bahkan merubahnya sesuai keinginan dan keperluan kita.
§  Hardware : tidak perlu memerlukan Hardware yang mahal.
§  Kebal virus : Linux kebal terhadap virus DOS/Windows, ini pasti adalah point penting buat kita dalam mempertimbangkan memilih linux
§  Multiuser : Dalam 1 PC kita bisa mengunakannya bareng-bareng
§  Multitasking : Kita bisa mengeksekusi suatu program secara bersamaan
Kelemahan Linux
§  Bila kita sering menggunakan windows dan baru pertama menggunakan linux mungkin akan terasa aneh, karena memang system operasi ini sangat jauh berbeda dengan windows, sehingga kita perlu tenaga dan waktu ekstra untuk belajar menggunkannya
§  Belum bisanya menggunakan WYSYWYG (what you see is what you get)

Beberapa Jenis Linux


1.Debian
            Merupakan jenis linux yang kurang terkenal, namun dari kalangan teknis banyak yang menggunakannya. Karena Debian ini katanya stabil. Selain itu, format paket programnya yang menggunakan DEB dianggap lebih stabil daripada RPM oleh kalangan teknis. DEbian bisa anda lihat di http://www.debian.org

2.RedHat
            Merupakan raja di Indonesia karena banyak nya yang menggunakan os ini. Katanya dirancang khusus untuk server. RedHat diakui sebagai server tercepat disbanding dengan distribusi linux lainnya untuk server RedHat bisa anda lihat di http://www.RedHat.com

3.Suse linux
            Jika RedHat popular nya diIndonesia , lain halnya dengan suse yang lebih dikenal di Negara-negara eropa. Suse dilengkapi Desktop Manager yang dikenal dengan KDE. Selain itu juga dilengkapi tools untuk central setting bernama YaST (yet another setup Tools) yang sangat mudah digunakan untuk konfigurasi system internal dan jaringan serta security.
            Untuk mempermudah dalam komunikasi danbertukar informasi desama pecinta linux, linux sangat didukung oleh komunitasnya yang sangat rasa kebersamaannya, dan biasanya berpangkalan di mailing list diinternet. Dibawah ini beberapa komunitas pecinta linux adalah :
4.      kpli@jakarta.linux.or.id 

Persiapan-persiapan sebelum menginstall
¯  Backup semua data ini ditujukan agar data yang kita punya memiliki cadangan apabila hilang.
¯  Catatlah konfigurasi hardware dengan cara :
1.      Klik kanan ikon pada my computer
2.      Pilih menu properties
3.      Klik tab Device Manager
4.      Pilih view devices by tipe
Bila komputer anda merupakan suatu jaringan komputer sebaiknya catat : ip address, netmask, gateway IP address.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar